"Siapakah yang akan Kuutus, dan siapakah yang mau pergi untuk Aku?" Maka sahutku: "Ini aku, utuslah aku!"

Situs Web ini saya buat bukan karena saya merasa bisa menulis renungan harian.
Saya hanya rindu untuk berbagi kebersamaan hidup dalam kasih Tuhan kita Yesus Kristus.
Mohon untuk memberikan saran, masukan dan kritik melalui form kontak.
Mari kita bersama-sama membangun Gereja dalam kasih Tuhan.

Tuhan Memberkati

Salam,
Yohanes Krisostomus Sugiyarta